Jual Benih Padi Silugonggo Bersertifikat
Benih Padi Silugonggo
BENIH PADI GENJAH / UMUR PENDEK UNTUK PERTANAMAN ANDA
Deskripsi Varietas Padi Silugonggo
- Nomor seleksi : IR39357-71-1-1-2-2
- Asal persilangan : IR9129-209-2-2-2/IR19774-23-2-2//IR9729-67-3
- Golongan : Cere
- Umur tanaman : 85 – 90 hari setelah semai
- Bentuk tanaman : Tegak
- Tinggi tanaman : 80 – 85 cm
- Anakan produktif : 9 – 11 batang
- Warna kaki : Hijau
- Warna batang : Hijau
- Warna telinga daun : Tidak berwarna
- Warna lidah daun : Tidak berwarna
- Warna helai daun : Hijau
- Muka daun : Bagian atas kasar, bawah permukaan halus
- Posisi daun : Tegak
- Daun bendera : Tegak
- Bentuk gabah : Ramping
- Warna gabah : Kuning jerami
- Kerontokan : Sedang
- Kerebahan : Sedang
- Tekstur nasi : Agak pulen
- Kadar amilosa : 23 %
- Bobot 1000 butir : 25 g
- Rata-rata hasil : 4, 5 t/ha
- Potensi hasil : 5,5 t/ha
- Ketahanan terhadap Hama : Tahan wereng coklat biotipe 1 dan 2
- Ketahanan terhadap Penyakit : Tahan terhadap penyakit blas, tidak tahan hawar daun bakteri
- Anjuran tanaman : Dapat dikembangkan sebagai padi sawah atau gogo, beradaptasi baik untuk lingkungan tumbuh rawan kekeringan, dapat tumbuh baik pada tanah regosol, mediteran dengan kahat Kalium dan Fosfat, cocok ditanam pada daerah di bawah 500 m dpl.
Benih padi lain dari BERKAH NANDUR klik disini
Testimoni konsumen klik disini