Kedelai Grobogan, kedelai non GMO varietas lokal yang mempunyai potensi hasil yang tinggi dan sudah dijadikan varietas unggul nasional oleh pemerintah mungkin bisa jadi alternatif pertanaman Anda.
DESKRIPSI KEDELAI GROBOGAN
Umur polong masak 76 hss
Tinggi tanaman 60 cm
Warna polong coklat
Bobot 100 biji 18 gr
Potensi hasil 3,4 ton per ha
Bagi yang menginginkan benihnya, bisa hubungi nomor dibawah ya
TOKO TANI BN